[LAB 26][MIKROTIK] Firewall Filter Input (Membatasi port Untuk Mengakses Router). - Bahrian Network

bahriannetwork.id

Post Top Ad

[LAB 26][MIKROTIK] Firewall Filter Input (Membatasi port Untuk Mengakses Router).

Share This
Assalamualaikum.Wrb.
Hallo kawan selamat datang di blog Networking Indonesia yaitu blog yang membahas seputar IT di Indonesia dan didunia.Setelah minggu kemarin saya upload blog tugas dari guru saya:v, sekarang saya akan upload postingan hasil oprek dirumah saya yaitu Konfigurasi Firewall Filter input di Router Mikrotik.Itu seperti apasih konfigurasinya? yaitu kita akan membatasi port untuk mengakses router Mikrotik jadi tidak sembarangan kita bisa akses mikrotik.Pada postingan ini saya akan memblock semua port yang bisa akses Router kecuali port Winboxnya,karena kalo saya blog juga nanti saya gk bisa konfigurasi hehe:v,Port webfig(80),SSH(22) dan Telnet(23).


Berikut Konfigurasinya:
Pertama kita akan masuk ke menu Firewall untuk membuat rule baru,dengan klik menu IP > Pilih Firewall > Pada bagian Filter Rules kita klik tanda + untuk menambahkan.
Pada bagian General kita pilih Input > Bagian protocolnya kita pilih Tcp > Untuk Dst.Portnya kita masukan port Winbox.
Kita akan masuk ke bagian Action,Kita pilih Actionnya menjadi accept > klik apply dan ok.
Jika sudah kita akan membuat rule yang kedua,rule ini lah yang berfungsi untuk memblock akses dengan di bagian General pada tab chain kita pilih input.
Pada bagian Actionnya kita pilih Drop artinya kita akan me-Drop orang yang ingin masuk ke Router > klik apply dan ok.
Maka ini adalah hasil rule yang sudah ditambahkan.

Pengujian
Sekarang kita akan menguji apakah konfigurasinya berhasil atau tidak dengan buka Putty > kita masukan ip address Routernya > pilih SSH > klik open.
Maka hasilnya akan gagal karena portnya sudah kita block.
Begitu pula Webfig di Browser akan gagal juga.
Pada Tahap ini kita akan melakukan pengujian yang mana kita akan block port ssh saja > sama seperti sebelumnya pada tahap ini kita akan buat rule baru,ubah chain menjadi input > bagian protocol ubah menjadi tcp > dst.portnya kita masukan 22 port ssh.
Pada bagian Action kita pilih Drop > klik apply dan ok.
Kita uji ulang ternyata port ssh berhasil di block.
Dan kita uji di Browser Webfig > kita masukan ip router kita >Karena disini saya menggunakan password jadi masukan user dan passwordnya.
Maka ini adalah tampilan Webfig Router.
Kita uji di telnet juga dan ternyata berhasil.
Oke itu saja Konfigurasinya cukup mudah bukan hehe,bila ada yang ingin ditanyakan bisa coment di bawah sekian Wassalamualaikum.Wrb.

No comments:

Post a Comment

Post Bottom Ad

Pages

Night Mode