[LINUX] Cara Install Serta Menggunakan Anonsurf di Kali-Linux - Bahrian Network

bahriannetwork.id

Post Top Ad

[LINUX] Cara Install Serta Menggunakan Anonsurf di Kali-Linux

Share This
Assalamualaikum.Wrb.
Hallo kawan selamat datang di blog Networking Indonesia yaitu blog yang membahas seputar IT di Indonesia dan didunia.Pada postingan kali ini saya akan membahas metode Kali-Linux.Yapp yaitu cara menggunakan Anonsurf di kali linux,apa itu anonsurf? anonsurf adalah sebuah yang dibuat untuk mengganti ip kita secara anonymous.

Sebelumnya kita harus me-clone Anonsurfnya dengan memasukan perintah : git clone https://github.com/Und3rf10w/kali-anonsurf.git.


Setelah me-clone kita akan memasuki Directori dengan perintah cd kali-anonsurf/ kemudian kita install Anonsurfnya dengan perintah ./installer.sh


Kemudian kita menjalankan anonsurfnya dengan perintah : anonsurf start.Jika kalian ingin memberhentikan ketik anonsurf stop.


Kita cek ip kita dengan perintah : anonsurf myip otomatis ip kalian akan berubah.


Dan disni saya cek ip juga lewat https://dnsleak.com.


Oke cukup mudah bukan hehe,semoga bermanfaat bagi kalian semua ya sekian Wassalamualaikum.Wrb.

No comments:

Post a Comment

Post Bottom Ad

Pages

Night Mode